Double Layer Biscuits
Oven kue jangan sampai kering karena kue akan kering setelah dingin.
Bahan Biskuit:
100 gram mentega tawar dingin
100 gram gula tepung
1/4 sendok teh esens vanila
1 sendok teh kulit jeruk lemon
1/4 sendok teh garam
2 kuning telur
1 butir telur
150 gram tepung maizena
75 gram tepung terigu protein sedang
1 sendok teh baking powder
Bahan Selai Susu:
400 ml susu cair (mis: ultra biru)
100 gram gula pasir
1/4 sendok teh baking powder
1/4 sendok teh esens vanila
- Selai susu: rebus susu cair, gula pasir, baking powder, dan esens vanila dengan api kecil sambil sesekali diaduk. Masak terus sampai kecoklatan dan kental. Dinginkan.
- Kocok mentega tawar dingin, gula tepung, esens vanila, kulit jeruk lemon, dan garam 1 menit.
- Masukkan telur. Kocok rata. Tambahkan tepung maizena, tepung terigu, dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.
- Sendokkan ke loyang yang dioles tipis margarin.
- Oven 25 menit dengan suhu 150 derajat Celsius sampai matang.
- Ambil sebuah biskuit. Oles dengan selai susu. Tangkupkan dengan biskuit yang lain.
Tags:
Cara Memasak Double Layer Biscuits Mudah dan Enak
Resep Makanan Double Layer Biscuits Simpel dan Enak
Cara Membuat Double Layer Biscuits Yang Enak
Resep Praktis dan Mudah Double Layer Biscuits
Resep Masakan Rumahan
Resep Praktis dan Mudah
Resep Sehari-hari
Masakan Sederhana untuk Keluarga
Inspirasi Menu Harian
Resep Masakan Tradisional Indonesia
Resep Cepat dan Enak
Masakan Sehat dan Lezat
Resep Masakan Nusantara
Cara Memasak yang Benar